Jakarta – Pandemi Covid-19 telah membawa perubahan pada pola hidup masyarakat pada setiap aspek. Salah satunya pada aspek kesehatan dan kebersihan, bagaimana masyarakat mampu untuk menjaga dirinya sendiri dan tidak merugikan orang lain. Transisi pada kebiasaan masyarakat menjadi kebiasaan baru atau biasa disebut new normal menimbulkan berbagai pertanyaan serta bagaimana menyikapinya. Perubahan dunia kerja, perubahan […]
RAKERNAS XI Peradah: Bina Sandiwani dalam Era Industri 4.0
Dalam rangkaian Rakernas, Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Peradah Indonesia menggelar seminar dengan tema ‘Bina Sandiwani dalam Era Industri 4.0’. Mereka menghadirkan sejumlah narasumber untuk menjadi pembicara terkait Pancasila, Digital Market dan Toleransi. Terkait toleransi disampaikan oleh Co Founder Sabang Merauke Ayu Kartika Dewi. Menurut Ayu Kartika, toleransi bukan hanya untuk dipelajari. “Melainkan harus dialami dan dirasakan,” ujarnya […]
DPN Peradah Kutuk Aksi Teror di New Zealand
Jumat, 15 Maret 2019 kemarin, telah terjadi serangan teror di beberapa lokasi di Selandia Baru, khususnya saat umat muslim setempat melakukan shalat Jumat. Dari 49 korban yang meninggal dikabarkan 2 diantaranya adalah WNI. DPN Peradah Indonesia sebagai organisasi nasional sangat mengecam aksi teror ini, teror bukan lah atas nama agama atau ras apapun, tapi teror […]
Yukk! Ikuti dan Menangkan Lomba Foto Peradah Indonesia
Yuk ikuti lomba fotografi yang diselenggarakan oleh DPN Peradah Indonesia. Dalam rangka HUT ke-35 Peradah Indonesia. Dengan Tema “Toleransi dalam Keberagaman“. Caranya gampang: 1. Peserta merupakan Pemuda/i Hindu Indonesia 2. Foto mencerminkan lingkungan yang toleransi dalam keberagaman 3. Peserta wajib mem-follow instagram @dpnperadahindonesia 4. Foto merupakan hasil jepretan sendiri 5. Foto bisa diambil dengan kamera […]
Logo Resmi Perayaan HUT 35 Tahun Peradah Indonesia
Jaya Peradah!!! Dalam rangka merayakan 35 tahun Peradah pada tahun 2019 ini, maka DPN Peradah Indonesia meluncurkan Logo Resmi Perayaan HUT 35 tahun yang akan digunakan oleh seluruh kader Peradah Indonesia dimanapun berada. Silahkan Download Logonya pada link ini: DOWNLOAD LOGO HUT Sekian dan Terima kasih. Jaya Peradah!!!
DPN Peradah Siap Gelar Rakernas 14 Maret 2019 di Jakarta
Bhinneka Tunggal Ika Tan Hana Dharma Mangrwa Peradah!!! Jaya!!! Sehubungan dengan akan dilaksanakannya Rapat Kerja Nasional (Rakernas)XI Peradah Indonesia dengan tema Bina Sandhiwani di Era Industry 4.0, maka kami mengundang pengurus DPP dan DPK Peradah se – Indonesia untuk hadir pada : Hari/ Tanggal : Kamis – Minggu, 14 Maret – 17 Maret 2019. Waktu […]
Kegiatan Ajang Seni Baleganjur PERADAH Mataram Tahun 2018 Sukses Digelar
Kegiatan Ajang Seni Baleganjur Peradah Mataram 2018 sukses digelar oleh DPK Peradah Kota Mataram pada Selasa 18 Desember 2018 kemarin. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Bapak Lalu Martawang (Asisiten 1 Sekda Kota Mataram) mewakili Bapak Walikota Mataram, Ibu Ni Putu Putri Suastini Koster (Pemerhati Budaya Bali) dan I Gede Purnama Mahendra Arta (Ketua Peradah Kota Mataram). […]
Peradah NTB dan OKP Lintas Agama Gelar Serasehan Pemuda Lintas Agama dan Etnis
Dewan Pimpinan Provinsi Peradah Indonesia Nusa Tenggara Barat (DPP Peradah NTB) ikut berpartisipasi dalam melaksanakan kegiatan Serasehan Pemuda Lintas Agama dan Etnis. Mengangkat tema “membangun kemajemukan dengan nilai-nilai kemajemukan dan toleransi” kegiatan ini dilaksanakan Kamis (13 Desember 2018) kemarin diBallroom Islamic Center NTB, dan diikuti sebanyak 300 orang peserta. Kegiatan ini dilaksanakan dengan kerjasama berbagai […]
Pengurus DPN Peradah Indonesia 2018-2021 Sah dilantik secara Niskala
Pengurus DPN Peradah Indonesia periode 2018-2021 menggelar upacara pelantikan secara Niskala atau yang dalam Hindu disebut dengan ‘Mejaya-jaya’ pada Jumat (7/12/2018) malam kemarin, di Pura Pahrayangan Agung Jagatkartta Taman Sari Gunung Salak Bogor. Dilaksanakan tepat pada hari Tilem Kanem, Mejaya-jaya ini diikuti oleh lebih dari 25 orang pengurus baru DPN Peradah Indonesia. Meski dilaksanakan dengan […]
DPN Peradah Indonesia Kecam Aksi Penembakan Pekerja di Papua
Aksi teror kembali terjadi di tanah Papua tidak hanya menyasar aparat keamanan, kali ini teror menyasar para pekerja infrastruktur Trans Papua, ditengah gencarnya pembangunan infrastruktur oleh Pemerintah Pusat di Papua. Diberitakan aksi brutal oleh Kelompok Kriminal Bersenjata yang terkait dengan Organisasi Papua Merdeka (OPM), telah menewaskan 31 orang pekerja PT Istaka Karya (Persero) yang sedang […]